Sunday 21 May 2017

Cara ampuh nonaktifkan autoplay video instagram

Cara ampuh nonaktifkan autoplay video instagram
Seperti yang kita ketahui bila kita sedang menjelajahi instagram yg terdapat video nya maka video tersebut akan automatis di putar dengan sendiri nya.

Meskipun durasi video yg terdapat di instagram memiliki durasi pendek namun akan menguras kuota data internet kita bila terdapat puluhan bahkan ratusan video yg tidak kita ingin kan terputar secara automatis.

Nah kali ini Hpsaja.com akan memberikan cara paling mudah matikan autoplay video di instagram terbaru lengkap dengan gambar nya agar data internet kita semakin irit.

Pertanyaan : Apakah saya bisa memutar video yg saya inginkan di instagram jika saya memtikan fitur autoplay ?

Jawaban : Bisa, dengan cara mengetuk video yg ingin kamu mainkan.

Cara matikan fitur autoplay video instagram
1) Buka Aplikasi “Instagram” di smartphone mu, Lalu Pilih Profil mu.

2)  Lalu klick Icon pojok kanan atas, seperti gambar di atas yg saya lingkari warna kuning.

3) Lalu gulir ke bawah dan temukan menu “Penggunaan Data Seluler” dan klick, seperti gambar di bawah.

4) lalu centang “Gunakan Lebih Sedikit Data” seperti gambar di bawah ini.

5) Selesai, cara ini juga mampu menghemat kuota internet di instagram.

Sekarang cobalah untuk menjalajah instagram lagi, bagaimana ? video nya sudah gak autoplay kan? dan cobalah untuk memutar video yg kamu ingin kan dengan cara mengetuk video nya.

Sekedar informasi, di sini saya praktekkan menggunakan aplikasi instagram versi terbaru saat ini yakni V7.17, jika kamu menggunakan aplikasi instagram versi lain nya kemungkinan tutorial nya gak jauh beda.

itulah infromasi seputar Cara ampuh matikan video autoplay di aplikasi instagram semoga tutorial ini bermanfaat buat kamu dan jangan lupa bagikan ke teman – teman kamu ya melalui sosial media, terimakasih.

0 comments:

Post a Comment

Facebook Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...